Bahas Soal Kripto, Wamendag RI Jerry Sambuaga Jadi Pembicara dalam Forum Blockchain Internasional di Malaysia
JAKARTA, POSKOTA.CO.ID – Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) RI Jerry Sambuaga melakukan kunjungan ke Malaysia dalam rangka sebagai pembicara dalam seminar yang bertemakan Asian Blockchain Comunity dan Development. Kamis (30/6/2022).